Anti Telat Bayar Tagihan Listrik, Yuk Ikuti Aturan ini

Aturan keterlambatan bayar tagihan Mengenai aturan jika pelanggan PLN terlambat membayar tagihan listrik, PLN akan melakukan tindakan tegas secara bertahap. 1. Telat bayar listrik kurang dari 30 hari Jika keterlambatan kurang dari 30 hari, pelanggan cukup membayar denda sesuai jumlah yang telah ditentukan PLN. 2. Telat bayar listrik 1 bulan Jika terlambat membayar listrik melebihi […]


